Revisi Seleksi Administrasi Dalam Masa Sanggah Penerimaan CPNS Pemprov Banten Tahun 2021


Berdasarkan surat pengumuman pelamar yg dinyatakan memenuhi syarat administrasi dan tidak memenuhi syarat administrasi seleksi penerimaan calon pegawai negeri sipil pemprov Banten tahun 2021 nomor 800/1696- BKD/2021 tanggal 02 agustus 2021 terdapat revisi sebagai berikut (Lihat Surat Pengumuman di bawah ini).
Pelamar dapat melakukan sanggah dengan batas waktu satu hari setelah diumumkannya revisi seleksi administrasi ini.

Share this Post