Dalam Pasal 47 Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen PNS yang menjelaskan bahwa jabatan PNS terdiri dari Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT), Jabatan Administrasi (JA), dan Jabatan Fungsional (JF). Lalu, apa yang dimaksud dengan jabatan fungsional? Dan apa saja jabatan fungsional? Sesuai dengan Ketentuan Pelaksanaan Peratur...
Dalam rangka meningkatkan kompetensi Aparatur Sipil Negara, Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) menyelenggarakan Beasiswa Pusbindiklatren 2021.Berikut kami sampaikan surat dari Bappenas tentang Kebijakan Beasiswa Pusbindiklatren 2021 (http://pusbindiklatren.bappenas.go.id/index.php?page=poster). Lebih jelas tentang penerimaan P...
Inilah Jam Kerja Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Provinsi Banten pada Bulan Ramadhan Tahun 2021 sesuai dengan Surat Edaran Sekretaris Daerah Provinsi Banten Nomor: 800/ 732-BKD/2021 Tentang Penetapan Jam Kerja Pada Bulan Ramadhan 1442 Hijriah bagi Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Provinsi Banten:
KP3B – Serang, 4 Februari 2021Sekretaris Daerah Provinsi Banten, Dr. Al Muktabar, M.Sc., mengambil sumpah dan melantik pejabat fungsional di Lingkungan Pemerintah Provinsi Banten, Kamis (4/2/2021), dengan mengambil tempat di Aula Sekretariat Daerah Provinsi Banten dan dihadiri Kepala Badan Kepegawaian Daerah dan Asisten Daerah Bidang Pembanguna...
Serang, 2 Februari 2021Gubernur Banten, H Wahidin Halim, melantik dan mengambil sumpah Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Provinsi Banten hasil seleksi terbuka, Muchamad Rachmat Rogianto, ST, MT, Selasa, 2 Februari 2021.Pelantikan pejabat eselon II tersebut digelar di Rumah Dinas Gubernur Banten dan dihadiri Wakil Gubern...
HASIL AKHIR SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMADI LINGKUNGAN PEMERINTAH PROVINSI BANTENBerikut disampaikan Hasil Akhir Penilaian Seleksi Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Provinsi Banten
Pemerintah Provinsi Banten meraih Kategori ‘BAIK” pada Anugerah Meritokrasi oleh Komisi Aparatur Sipil Negara Tahun 2020. Anugerah diterima oleh Provinsi Banten yang diwakili Kepala Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Banten dan diserahkan secara langsung oleh Ketua Komisi Aparatur Sipil Negara di Hotel Bidakara, Jakarta (Kamis, 28/01/2021). Anu...
Serang, 26 Januari 2021Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Banten, Dr. Komarudin, MAP, menyerahkan Surat Keputusan (SK) CPNS Formasi Tahun 2019 secara simbolis, Selasa, 26 Januari 2021 Pukul 13.00 WIB, di Ruang Rapat Lantai 2 Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Banten dan diikuti oleh seluruh penerima SK CPNS melalui teleconference&nb...
Berikut kami sampaikan Hasil Seleksi Administrasi Calon Peserta Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Provinsi Banten. Peserta yang dinyatakan LULUS, Harus Mengikuti Seleksi Selanjutnya yaitu Penilaian Potensi dan Kompetensi Manajerial.
Pelaksanaan tugas kedinasan di rumah / tempat tinggal (work from home) bagi Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Provinsi Banten Tahun 2021 sesuai dengan Surat Edaran Sekretaris Daerah Provinsi Banten Nomor: 800/ 2503-BKD/2020 diberlakukan sampai dengan tanggal 29 Januari 2021.
Bekerja dengan pintar memberikan Anda kemudahan untuk mengatur pekerjaan dan waktu yang tersedia dan pastinya berdampak pada meningkatnya kinerja yang mana selalu menjadi idaman pekerja apalagi pekerja yang tergolong dalam kategori milenial. Bekerja dengan pintar tidak rumit, cara-cara mencapainya pun tidak tergolong sulit. Hal yang terpenting yang...
PENGUMUMANSELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMAPROVINSI BANTEN TAHUN 2020 Memperhatikan Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil dan Surat Komisi Aparatur Sipil Negara Nomor: 4150/KASN/12/2020, maka dalam rangka pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungan Pemerintah Provin...
HASIL AKHIR SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMADI LINGKUNGAN PEMERINTAH PROVINSI BANTENBerikut disampaikan Hasil Akhir Penilaian Seleksi Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama:- Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan;- Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan;- Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah;- Kepala Biro Umum Sekretariat Dae...
KP3B – Serang, 14 Desember 2020Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Banten melakukan Sosialisasi Peraturan Gubernur Banten Nomor 32 Tahun 2020 tentang Pengembangan Kompetensi Aparatur Sipil Negara Melalui Pemberian Tugas Belajar, Ijin Belajar, dan Magang / Praktek Kerja di Lingkungan Pemerintah Provinsi Banten, Senin (14/12/2020) secara vir...
Pelaksanaan tugas kedinasan di rumah / tempat tinggal (work from home) bagi Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Provinsi Banten yang semula sampai dengan tanggal 23 Desember 2020 sesuai dengan Surat Edaran Sekretaris Daerah Provinsi Banten Nomor: 800/2117-BKD/2020 disesuaikan menjadi tanggal 30 Deember 2020 sesuai dengan...
Berikut disampaikan Hasil Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Tahap I yang dinyatakan Lulus dan Tidak Lulus di Lingkungan Pemerintah Provinsi Banten.- PENGUMUMAN- HASIL INTEGRASI NILAI PPPK TAHAP I- SURAT PERNYATAAN- FORM DRH
Kepada Para Peserta Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Pemerintah Provinsi Banten untuk dapat mengikuti tahapan Tes Kesehatan Jasmani dan Tes Kejiwaan pada: Hari : KamisTanggal : 10 Dese...
Waktu penerimaan berkas pengajuan sebagai Aparat Pengawasan Internal Pemerintah (APIP) DIPERPANJANG sampai dengan hari MINGGU tanggal 6 Desember 2020 Pukul 24.00 wib. Bagi yang akan mengunggah (upload) berkas harap memperhatikan besaran maksimal setiap file yang akan dikirimkan.
Pemprov Banten Raih Kategori Informatif Pemerintah Provinsi Banten meraih Kategori Informatif pada Anugerah Keterbukaan Informasi Publik oleh Komisi Informasi Pusat Republik Indonesia Tahun 2020. Anugerah diterima oleh Gubernur Banten Wahidin Halim (WH) yang diserahkan secara virtual oleh Wakil Presiden Republik Indonesia KH Ma'ruf Amin (...
Hasil Seleksi Administrasi Seleksi Terbuka JPT PratamaBerikut kami sampaikan Hasil Seleksi Administrasi Calon Peserta Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan, Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan, Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah, Kepala Biro Umum Sekretariat Daerah dan Kepala Biro...